Pages

Minggu, 19 April 2015

Makna Sila-sila pancasila

0 komentar
BAB II
PENDAHULUAN

1.1    Latar Belakang
          Pancasila sebagai perkataan adalah suatu sebutan, suatu istilah untuk memberikan nama kepada Dasar Filsafat (Asas Kerohanian) Negara kita. Di dalam nama itu tersimpul isi dari Dasar Filsafat Negara. Asas kerohanian kita menunjukkan bahwa filsafat Negara kita tersusun atas lima hal, yang masing-masing suatu sila, suatu peradaban, keadaban.

Sejarah Lahirnya Pancasila

0 komentar
BAB I
PENDAHULUAN

A.    Latar belakang

Kurangnya pengetahuan masyarakat mengenai sejarah lahirnya pancasila mendorong semangat kami untuk menyusun makalah ini. Makalah ini mndeskripsikan periodisasi tahap-tahap perkembangan sejarah Indonesia. Membandingkan karakteristik setiap periode sejarah Indonesia untuk mencari kesinambungan sejarah Indonesia. Menginterprestasi peristiwa sejarah dalam setiap periode untuk menemukan nila-nilai persatuan Indonesia. Sejarah Pancasila tidak dapat dipisahkan dari sejarah bangsa Indonesia.
Top of FormBottom of Form

Ciri-ciri Berpikir Ilmiah, Bentuk dan Susunan Pancasila, dan Refleksi terhadap Kajian Ilmiah tentang Pancasila di Era Global

1 komentar
PENDAHULUAN

A.    Latar Belakang
Pada Era Globalisasi seperti saat ini, kita  mengetahui dalam kehidupan sehari-sehari telah dimudahkan dengan adanya teknologi dan berbagai kemudahan lainnya. Tanpa disadari, hal ini mengakibatkan lunturnya nilai-nilai Pancasila sebagai jati diri bangsa Indonesia. Perlahan-lahan hal ini dapat melunturkan kemudian menghilangkan Pancasila dari dalam hati masyarakat Indonesia, terutama bagi para generasi muda.

Sabtu, 25 Oktober 2014

makalah interaksi sosial

0 komentar
BAB I
PENDAHULUAN
1. LATAR BELAKANG
Manusia sebagai makhluk sosial tidak mungkin bisa hidup sendiri. Selama hidup, manusia senantiasa berinteraksi dengan orang lain. Interaksi adalah sumber dari terciptanya kehidupan bermasyarakat yang harmonis. Tanpa

Kamis, 25 September 2014

0 komentar

Saling menghotmati
Setiap manusia pasti punya rasa untuk saling mengasihi dan saling menghormati satu sama lain dimana seseorang ingin di hormati oleh orang lain maka seseorang tersebut juga harus menghormati orang lain. Saling menghormati juga sudah melekat di Indonesia,

Rabu, 16 Juli 2014

PENGARUH KEGIATAN ORGANISASI INTRA SEKOLAH TERHADAP KEGIATAN PEMBELAJARAN OSIS

1 komentar

PENGARUH KEGIATAN ORGANISASI INTRA SEKOLAH
TERHADAP KEGIATAN PEMBELAJARAN  ANGGOTA OSIS